Mengenal sistem idling stop system pada BeAt ESP Untuk sepeda motor Beat esp tipe CBS ISS dikhususkan dengan meggunakan suatu sistem yang mana mesin akan otomatis mati ketika berhenti lebih dari 3 detik dan ketika tuas gas ditarik mesin akan juga otomatis menyala kembali, sistem ini yaitu Idling stop system. Seperti hal namanya sendiri yaitu dari kata Idling dan stop. Idling berarti proses putaran mesin standby hidup dan stop berarti berhenti. Yang menjadi suatu sistem yang berfungsi menstop memberhentikan proses putaran mesin hidup standby. Pada dasarnya fitur yang cukup membuat irit sepeda motor beat esp kita, karena ketika mesin otomatis mati ini secara tidak langsung memberhentikan suplay bensin juga terhadap mesin karena mesin mati. Fitur idling stop sendiri biasanya berfungsi ketika pengendara beat esp mendapatkan lampu merah disitulah idling stop system berjalan. Mesin akan otomatis mati dan ketika di gas hidup otomatis juga. Idling stop system ini terdapat saklar